Latest
News
Sobat Pendaki, Ciremai Kini Buka Lebih Pagi
Monday, 1 February 2021 15:00 WIB
Balai Taman Nasional Gunung Ciremai kembali mengeluarkan pengumuman untuk wisatawan. Kalau kemarin jalur pendakian ditutup, sekarang soal jam operasional.
News
Wisata Bali Belum Pulih, Jawa Barat Siap Bantu
Monday, 1 February 2021 11:00 WIB
Bali yang mengandalkan ekonominya pada sektor pariwisata merupakan daerah yang tergolong paling parah terkena pandemi Corona. Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil berkomitmen akan membantu Bali. Bagaimana caranya?
Infos
Mengenal lima destinasi wisata super prioritas
Monday, 1 February 2021 07:00 WIB
Presiden Joko Widodo sedang fokus mengembangkan pariwisata dan ekonomi kreatif di lima destinasi super prioritas Indonesia, sebagian besar masyarakat mungkin sudah mengenal tempat tersebut namun ada juga yang masih meraba-raba.
News
Sandiaga Uno akan berkantor di Bali
Sunday, 31 January 2021 23:00 WIB
Menteri Pariwisata dan ekonomi Kreatif Sandiaga Uno akan segera berpindah kantor dari Jakarta ke Bali demi memantau perkembangan pariwisata di daerah tersebut.
News
Syarat Umroh Terbaru di Masa Pandemi, Batas Usia Jamaah Dinaikkan
Sunday, 31 January 2021 19:00 WIB
Ada beberapa syarat umroh terbaru yang dikeluarkan oleh pemerintah Arab Saudi di masa pandemi COVID-19. Salah satunya dengan memberikan kelonggaran batasan usia untuk jamaah umroh asal Indonesia.
Tips
13 Tempat Wisata di Bali yang Wajib Dikunjungi
Sunday, 31 January 2021 15:00 WIB
Semua tempat di Bali indah dan menawan. Namun jika kamu bingung ingin memulai jelajah dimana, kunjungi saja tempat-tempat wisata di Bali ini dahulu ya.
Infos
Prediksi tren wisata 2021, "staycation" hingga "roadtrip"
Sunday, 31 January 2021 11:00 WIB
Perusahaan teknologi Traveloka memprediksi aktivitas pariwisata berupa menginap di hotel atau vila di dalam atau luar kota tempat seseorang tinggal atau staycation tetap akan jadi tren wisata di tahun 2021.
Infos
Pengelola Wisata, Restoran dan Hotel Bisa Berguguran Kalau Ada Aturan Ini
Sunday, 31 January 2021 07:00 WIB
Pemerintah diminta untuk tidak menerapkan kewajiban Sertifikat Laik Fungsi (SLF) untuk sektor pariwisata khususnya hotel dan restoran. Sebab, menurut Perhimpunan Hotel dan Restoran Indonesia (PHRI), aturan ini akan membuat pengusaha restoran, hotel sampai pengelola wisata berguguran.
Infos
5 Lokasi Peninggalan Perang Dunia II di RI yang Bisa Kamu Kunjungi
Saturday, 30 January 2021 23:00 WIB
Perang Dunia II merupakan kejadian besar dalam perkembangan negara-negara di dunia. Perang ini terjadi pada tahun 1939-1945.
Infos
Gedung Nuklir Tersembunyi di Kota Hantu Polandia
Saturday, 30 January 2021 19:00 WIB
Sebuah 'gudang' senjata nuklir dahulu berada di lokasi tersembunyi. Bahkan beberapa orang menyebutnya sebagai kota hantu.
News
Liburan ke Thailand Kini Pakai Pajak?
Saturday, 30 January 2021 15:00 WIB
Thailand jadi salah satu negara favorit untuk liburan orang Indonesia. Kalau dulu bebas masuk, kini semua turis harus bayar pajak.
News
Paris Buka Taman Museum Rodin di Tengah Lockdown
Saturday, 30 January 2021 11:00 WIB
Prancis tengah menerapkan lockdown yang cukup ketat di akhir pekan. Akan tetapi sebuah taman di Museum Rodin justru dibuka untuk wisatawan.
Infos
Gelar Kota Paling Sehat di Dunia Jatuh Kepada Madinah
Saturday, 30 January 2021 07:00 WIB
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini menetapkan Kota Madinah di Arab Saudi sebagai kota paling sehat. Kota Madinah dianggap mampu menciptakan lingkungan fisik dan sosial yang kondusif untuk kehidupan masyarakat.
Infos
Baru Berlayar, Kok Kapal Pesiar Ini Langsung Putar Balik?
Friday, 29 January 2021 23:00 WIB
Royal Caribbean Singapura kembali berlayar lebih cepat dari rencana. Lagi asyik berlayar, eh kapalnya putar haluan.
Infos
Dulu Jadi Kawasan Populer, Kini Cape Town Jadi Kota Sepi Turis
Friday, 29 January 2021 19:00 WIB
Cape Town adalah kota dambaan para turis. Pegunungan luas, pantai berpasir hingga hutan indahnya selalu menarik perhatian.
Infos
Mengenal Cycloop, Gunung Para Dewa nan Sakral di Papua
Friday, 29 January 2021 15:00 WIB
Bagi wisatawan yang baru tiba di Bandara Sentani, Jayapura, selain Danau Sentani, pertama kali yang akan dilihat adalah hamparan Pegunungan Cycloop.